Kanwil Kemenkum Sulsel Ikuti Peluncuran Transformasi Digital Kementerian Hukum
“Kalau transformasi digital ini bisa terwujud, maka tentu pencanangan wilayah bebas korupsi, kolusi, dan nepotisme, akan otomatis berjalan. Karena semua keputusan yang diambil oleh Kementerian Hukum basisnya adalah data,” tutup Supratman.
Selaras dengan semangat Zona Integritas, Kakanwil Andi Basmal menyatakan bahwa seluruh staf Kanwil Kemenkum Sulsel siap mendukung transformasi digital yang menjadi fokus utama Kementerian Hukum.
“Transformasi digital ini sejalan dengan upaya meningkatkan pelayanan hukum kepada masyarakat. Mengingat pelayanan publik yang berkualitas adalah kunci utama dalam membangun citra positif lembaga,” ungkapnya.

Tinggalkan Balasan