Pj Gubernur Prof Zudan Tegaskan ASN untuk Stop Main Judol
17/12/2024 12:39
“Perizinan dibuat lebih cepat lagi agar iklim investasinya lebih baik lagi, dan dari berbagai negara memiliki minat yang besar untuk berinvestasi di Sulsel,” jelasnya.
Sementara itu, Supendi, Kepala Perbendaharaan Kementerian Keuangan Wilayah Sulawesi, menyatakan kebanggaannya terhadap Provinsi Sulawesi Selatan yang tetap mencapai pertumbuhan ekonomi di atas rata-rata nasional.
“Patut disyukuri ekonomi kita masih bisa tumbuh, bahkan ekonomi Sulsel tumbuh lebih tinggi dari nasional yakni 5,6 persen,” kata Supendi.
Baca Juga:
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS
Tinggalkan Balasan